Bantal
Karya : Fimala Naura Maulidia
Bantal…
Kaulah sahabat tidurku
Setiap malam kau menemaniku
Sejak ku tertidur hingga ku terbangun
Bantal…
Tanpamu ku tak bisa tertidur lelap
Andaikan kau benda hidup
Aku akan berterimakasih
Dan meminta maaf kepadamu
Bantal…
Terimakasih…
Dan terimalah maafku
0 komentar:
Posting Komentar